7 Penyebab Badan Kurus Walaupun Makan Banyak dan Cara Mengatasinya

Banyak ilmuwan yang mempelajari korelasi antara bagaimana seseorang mengkonsumsi makanan mereka, baik dilihat dari frekuensi, kuantitas, dan kualitas, dan penambahan berat badan. Ada beberapa orang yang mengalami berat badan turun tiba-tiba, ada juga yang naik secara drastis. Namun, nyatanya, banyak individu yang mengkonsumsi begitu banyak makanan dan tetap kurus see. Bagaimana hal tersebut bisa terjadi? […]

Apa Perbedaan Serangan Jantung dan Penyakit Asam Lambung?

Berbeda dengan penyakit asam lambung (heartburn), siapa pun yang menderita serangan jantung (heart attack) sebaiknya tidak berlama-lama menunggu untuk mendapatkan bantuan medis. Penanganan darurat harus segera dilakukan untuk mencegah hal-hal buruk yang diakibatkannya. Penyakit asam lambung dan penyakit jantung dapat memiliki kesamaan gejala, yaitu nyeri dada, nyeri perut atas atau ulu hati, jantung berdetak kencang […]

Apa Perbedaan Diabetes Kering dan Basah?

Apa itu Diabetes? Diabetes adalah penyakit yang diakibatkan oleh ketidakmampuan tubuh untuk memproduksi insulin (diabates tipe 1) atau produksi insulin yang cukup, tetapi tidak dapat digunakan oleh tubuh (diabetes tipe 2). Jika salah satu dari kasus di atas terjadi, maka tubuh tidak bisa menyalurkan gula dari darah untuk asupan metabolisme di dalam sel yang akhirnya […]

8 Cara Menaikkan Berat Badan Penderita Diabetes

Ada banyak penyebab turunnya berat badan. Pada penderita diabetes, kurangnya kadar insulin bisa mencegah tubuh mendapatkan glukosa yang cukup dari darah untuk dijadikan energi. Jika ini terjadi, tubuh kemudian akan membakar lemak dan otot untuk mendapatkan energi sehingga menyebabkan turunnya berat badan secara keseluruhan dan kadang-kadang terjadi dengan drastis. Berat badan turun tiba-tiba seperti ini […]

Berat Badan Turun Tiba Tiba : 17 Penyebab Yang Mengerikan

Sering kita melihat depan, saudara, atau pun orang tua bahkan kita sendiri yang tiba tiba berat badannya menurun secara drastis tanpa ada alasan yang jelas. Terlebih tidak ada rencana untuk menurunkan berat badan tersebut. Lantas apa saja yang dapat membuat berat badan turun secara drastis tersebut ? Ada banyak anggapan bahwa hal tersebut biasa biasa […]

Diabetes A-Z – Penyebab – Gejala dan Cara Mengobati

Diabetes merupakan sebuah kondisi yang menghambat serta mengganggu tubuh dalam memproses glukosa dalam darah, atau yang biasa kita ketahui sebagai gula darah. Apa Itu Diabetes Penyakit ini sangat berhubungan erat dengan hormon Insulin, yang mana hormon ini berhubungan dengan pankreas. Pada umumnya organ yang berada pada bagian belakang tubuh ini (Pankreas) akan melepaskan hormon insulin […]

Penyebab Diabetes Segala Tipe dan Penanganannya

Penyebab Diabetes semakin sering disepelekan oleh sebagian orang, namun tahukah anda bahwa diabetes merupakan salah satu penyakit yang sangat mematikan dan penyebabnya jarang disadari. Namun kita tidak bisa menyamakan berbagai penyebab yang semakin beragam, karena berbeda tipe, berbeda pula penyebabnya. Tentang Diabetes Diabetes adalah salah satu penyakit yang mana tubuh tidak cukup memproduksi insulin yang […]