Anemia Defisiensi Vitamin B12 dan Folat: Penyebab – Gejala dan Pengobatan

Apa Itu Anemia Defisiensi Vitamin B12 dan Folat? Anemia defisiensi vitamin B12 dan folat adalah suatu kondisi kekurangan darah yang disebabkan oleh tubuh yang kekurangan asam folat dan vitamin B12 [5,6,7]. Kadar kedua nutrisi di bawah normal dapat menyebabkan gangguan produksi sel darah merah sehingga fungsinya menjadi tidak maksimal. Fungsi tubuh menjadi tak optimal karena […]

Anemia : Penyebab – Gejala dan Penanganan

Apa Itu Anemia? Anemia adalah sebuah kondisi ketika tubuh mengalami kekurangan darah karena kadar sel-sel darah merah sehat kurang serta tak berfungsi seperti normalnya [1,2,3,5]. Di dalam setiap tubuh manusia, aliran darah membawa oksigen dan nutrisi lalu menyuplainya ke seluruh jaringan tubuh. Karena tubuh mendapatkan cukup darah, oksigen dan nutrisi, maka fungsinya dapat bekerja dengan […]

Anemia Defisiensi Besi : Penyebab – Gejala dan Penanganan

Apa Itu Anemia Defisiensi Besi? Anemia defisiensi besi merupakan jenis anemia yang terjadi karena tubuh seseorang mengalami kekurangan mineral zat besi [1,3,4,5,6,7]. Bila kadar zat besi di dalam tubuh menurun dan tidak mendapatkan asupan dari makanan maupun suplemen secara cukup, maka jumlah sel darah merah sehat akan berkurang. Zat besi juga dibutuhkan tubuh untuk memproduksi […]

Anemia Aplastik : Penyebab – Gejala dan Penanganan

Apa Itu Anemia Aplastik? Anemia aplastik merupakan suatu kondisi di mana sel darah baru tidak dapat diproduksi secara memadai oleh sumsum tulang belakang sehingga berakibat pada penurunan kadar sel darah [1,2,4,5,6,7]. Baik itu sel darah merah, sel darah putih, maupun platelet salah satu atau ketiganya dapat mengalami penurunan kadar karena hal tersebut. Kondisi ini lebih […]

Anemia Hemolitik : Penyebab – Gejala dan Penanganan

Apa Itu Anemia Hemolitik? Anemia hemolitik adalah jenis anemia atau kondisi tubuh yang kekurangan darah akibat sel-sel darah merah mengalami kehancuran lebih cepat dari proses pembentukannya [1,2,3,4,5,6]. Karenanya, sumsum tulang belakang harus memroduksi sel-sel darah merah secara lebih cepat daripada normalnya ketika sel-sel darah merah rusak dan hancur. Anemia hemolitik adalah suatu kondisi seseorang yang […]

Anemia Sel Sabit : Penyebab – Gejala dan Penanganan

Apa Itu Anemia Sel Sabit? Anemia sel sabit / sickle-cell anemia adalah salah satu jenis anemia dengan bentuk sel darah merah abnormal yang menyerupai sabit di mana kondisi ini diakibatkan oleh kelainan genetik. Fakta Tentang Anemia Sel Sabit Penyakit anemia sel sabit rata-rata terjadi pada orang-orang yang keturunan Afrika karena menurut perkiraan 1 dari 13 […]

Erythropoietin: Manfaat – Dosis dan Efek Sampingnya

Erythropoietin adalah salah satu obat yang dapat digunakan untuk mengobati anemia. Anemia ini berkaitan dengan gagal ginjal kronis pada orang dewasa dan anak-anak[1]. Apa itu Erythropoietin? Berikut ini beberapa informasi mengenai Erythropoietin: [2] Indikasi Agen hematopoietik. Anemia Kategori Obat Bebas Terbatas Konsumsi Anak-anak dan dewasa Kelas Agen hematopoietik Bentuk Infus Kontraindikasi Hipersensitif terhadap produk yang […]

Anemia Pada Ibu Hamil: Penyebab dan Cara Mengatasinya

Kehamilan akan membawa pengalam yang berbeda bagi setiap calon ibu. Namun ada beberapa hal yang seringkali dialami oleh ibu hamil pada umumnya. Baik itu rasa mual, kelelahan, dan meningkatkan risiko terkena anemia. [1] Anemia sendiri adalah kondisi medis, dimana tidak tersedia cukup sel darah merah sehat dalam tubuh. Padahal fungsi sel darah merah sangat penting […]