Terodiline adalah obat yang digunakan untuk mengatasi gangguan berkemih atau inkontinensia urin, awam disebut dengan kebocoran atau tidak mampu meng-kontrol urin. Termasuk ke dalam golongan antimuskarinik, memiliki efek yang sama dengan atropin dan golongan obat kalsium kanal blocker.[1,2,7] Obat Terodiline selama peredarannya sebelum tahun 1990, termasuk pilihan obat efektif untuk mengatasi inkontinensia urin. Namun karena […]
Tag: aritmia
Lorcainide merupakan agen antiaritmia Kelas 1c. Lorcainide ditarik dari pasar karena alasan komersial, kemudian diakui bahwa penggunaan obat ini dikaitkan dengan risiko kematian yang tinggi.[1,3] Apa Itu Lorcainide? Berikut ini info mengenai Lorcainide, mulai dari indikasi hingga peringatannya:[1,2,3] Indikasi → Memulihkan irama jantung normal→ Kontraksi ventrikel prematur→ Takikardiak ventrikel→ Sindrom Wolff-Parkinson-White Kategori Obat Resep Konsumsi Dewasa […]
Disopyramide adalah obat Disopiramid untuk mengobati Aritmia supraventrikular dan ventrikel yaitu penyakit jantung dengan detak yang tidak beraturan.[1] Disopiramid telah ada sejak tahun 1962 sebagai obat aritmia baru dengan penelitian obat antiaritmia baru, disopiramid yang merupakan obat terpilih[2]. Apa Itu Disopyramide ? Berikut ini info mengenai Disopyramide, mulai dari indikasi hingga peringatannya[3]: Indikasi Aritmia supraventrikular […]
Digoxin adalah obat glikosida digitalis yang digunakan untuk mengobati gagal jantung dan aritmia (irama jantung tidak normal)[1]. Obat ini mendapat persetujuan dari FDA pada tahun 1954[2]. Apa Itu Digoxin? Berikut ini info mengenai Digoxin, mulai dari indikasi hingga peringatannya:[3] Indikasi Glikosida digitalis. Digunakan dalam pengobatan gagal jantung. Kategori Obat Keras Konsumsi Anak-anak, dewasa, dan lansia Kelas […]
Digitoxin adalah obat jantung digunakan untuk mengobati gagal jantung dan irama jantung yang tidak normal (aritmia)[1]. Digitoxin digunakan untuk mengobati gagal jantung dan irama jantung yang tidak normal (aritmia)[2]. Apa Itu Digitoxin? Berikut ini info mengenai Digitoxin, mulai dari indikasi hingga peringatannya:[3] Indikasi Untuk pengobatan dan manajemen insufisiensi jantung kongestif, aritmia dan gagal jantung. Kategori […]
Amiodarone adalah obat yang digunakan untuk mengatasi kondisi detak jantung tidak beraturan tertentu (seperti takikardia ventrikuler atau fibrilasi ventrikuler) [1, 2, 3, 4, 5]. Apa itu Amiodarone? Amiodarone merupakan suatu derivat benzofuran, obat anti-aritmia yang digunakan untuk membantu mengembalikan ritme normal jantung dan menjaga detak jantung yang stabil dan teratur. Obat ini bekerja dengan menghambat […]
Alprenolol adalah obat yang digunakan untuk mengatasi hipertensi, angina pektoris dan kardiak aritmia [1, 2, 3]. Apa itu Alprenolol? Alprenolol termasuk obat jenis beta bloker. Obat ini bekerja dengan menghambat reseptor adrenergic beta-1 secara non selektif, menghambat efek epinefrin dan norepinefrin, mengakibatkan penurunan kecepatan denyut jantung dan tekanan darah[2]. Berikut ini merupakan informasi mengenai alprenolol[1]: […]
Ajmaline merupakan obat agen anti-aritmia yang digunakan pada penderita sindrom brugada. [1, 2, 3, 10] Apa itu Ajmaline? Ajmaline adalah suatu agen anti-aritmia yang bekerja dengan mempengaruhi channel natrium dan membantu mengembalikan ritme jantung yang tidak normal [2]. Berikut informasi mengenai ajmaline [1, 11]: Indikasi Aritmia, sindrom Wolff-Parkinson-White (sindrom WPW), sindrom brugada Kategori Obat Khusus […]
Acebutolol merupakan obat yang digunakan untuk penanganan hipertensi. [1, 2, 3, 4, 5] Apa itu Acebutolol? Acebutolol termasuk obat jenis beta bloker yang bekerja dengan menghambat substansi tertentu dalam tubuh. Penghambatan oleh acebutolol mempengaruhi denyut jantung dan tekanan darah menjadi lebih rendah [2]. Berikut informasi mengenai acebutolol [1, 4, 5]: Indikasi Penanganan hipertensi, aritmia, dan […]
Apa Itu Aritmia? Aritmia adalah salah satu masalah jantung di mana detak jantung tidak beraturan, dapat terlalu lambat, terlalu cepat, atau keduanya secara beraturan maupun tidak [2,3,5,6,7,8]. Aritmia biasanya dapat timbul sebagai gejala penyakit jantung yang menyertai beberapa keluhan lain. Walau pada umumnya aritmia tak membahayakan, kondisi ini tetap tak dapat dianggap normal atau wajar […]