Diet vegan adalah salah satu jenis pola diet vegetarian dengan tahap dan proses paling ketat [1]. Jika vegetarian masih boleh mengonsumsi produk hewani seperti madu, telur, dan susu, maka vegan sama sekali tidak boleh [1]. Sementara itu, diet keto adalah metode diet berfokus pada asupan tinggi lemak dan rendah karbohidrat [2]. Namun jika diet vegan […]
Tag: diet vegan
Udang merupakan jenis makanan laut bernutrisi tinggi yang bisa dikonsumsi saat diet menurunkan berat badan [1]. Namun bagi orang-orang yang memilih melakukan diet vegan, penting untuk mengetahui apakah tepat mengasup udang sebagai salah satu menu diet [2,3]. Sebelum mencoba diet vegan, kenali lebih dulu definisi dan konsep diet ini serta apakah udang tergolong aman dan […]
Diet vegan menjadi sangat populer belakangan ini. Semakin banyak orang telah memutuskan untuk menjadi vegan untuk alasan etis, perlindungan hewan, lingkungan, atau kesehatan[1, 2]. Menurut laporan tahun 2017, sekitar 6% dari penduduk Amerika menjalani diet vegan. Jumlah ini cukup meningkat dibandingkan laporan tahun 2014 yaitu sekitar 1%[3]. Apa itu Diet Vegan? Veganisme didefinisikan sebagai suatu […]