Apakah Kopi Mengurangi Rasa Lapar? Ini Faktanya

Kopi adalah minuman yang terpikirkan ketika hendak begadang atau mencegah rasa kantuk datang [1]. Untuk lebih bertenaga, fokus dan terjaga, kopi adalah minuman yang paling banyak dikonsumsi [1,2]. Namun sebagai pengurang rasa lapar, kopi jarang dikonsumsi. Ketahui lebih jauh apakah dengan minum kopi rasa lapar bisa berkurang dan hal ini menyebabkan asupan makan menjadi lebih […]

Sering Lapar saat Hamil: Penyebab – Cara Mengatasi

Terkadang selama masa kehamilan, perut akan terasa seperti berlubang. Hamil berarti akan merasa sering lapar, tidak mudah kenyang, dan ingin memakan campuran makanan yang cukup aneh. [1] Tetapi, rasa lapar yang meningkat selama masa kehamilan merupakan hal yang normal. Hal ini disebabkan oleh tubuh akan bekerja untuk membentuk bayi dalam kandungan. [1,2] Jika Anda merasa […]

Penyebab Lapar Setelah Bangun Tidur

Rasa lapar adalah sesuatu yang alami untuk memberitahu tubuh kita kapan waktunya makan. Bagi sebagian besar orang, rasa lapar dan nafsu makan biasanya akan sampai pada puncaknya di sore hari dan ada pada titik terendah sepanjang malam dan ketika baru bangun tidur. Rasa lapar yang ringan di pagi hari bisa dialami siapa saja. Tetapi bila […]