Ticagrelor adalah obat Antikoagulan, Antiplatelet & Fibrinolitik (Trombolitik) yang digunakan untuk mengobati penyakit serangan jantung dan stroke bersamaan dengan aspirin dosis rendah[1]. Ticagrelor diberikan persetujuan FDA pada 20 Juli 2011. Obat ini dipasarkan oleh Astra Zeneca sebagai Brilinta di AS dan Brilique atau Possia di UE[2]. Apa Itu Ticagrelor? Berikut ini info mengenai Ticagrelor mulai dari […]
Tag: stroke
Apa Itu Stroke dan Penyebabnya Stroke merupakan penyakit yang ditandai dengan adanya sakit kepala parah yang terjadi secara tiba tiba hingga dapat menimbulkan kesulitan bicara, kesulitan berjalan bahkan kelumpuhan [1]. Umumnya gejala stroke terjadi hanya pada satu sisi tubuh, seperti tidak dapat menggerakkan tangan kanan saja, atau hanya dapat menggerakkan kaki kanan saja [1]. Dan […]
Alteplase adalah obat yang digunakan untuk mengatasi infark miokardial akut, stroke iskemik akut dan emboli paru akut [1, 2, 3, 4]. Apa itu Alteplase? Alteplase termasuk jenis obat trombolitik yang berfungsi membantu tubuh memproduksi senyawa yang melarutkan blood clot atau trombus yang tidak dikehendaki[2]. Berikut informasi mengenai alteplase[1,3]: Indikasi Infark miokardial akut, stroke iskemik akut, […]
Angiografi serebral adalah tes diagnostik untuk membantu dokter menemukan penyumbatan atau kondisi tidak normal lainnya di pembuluh darah pada bagian kepala dan leher. Penyumbatan pada bagian ini, jika tidak diobati, bisa mengarah pada stroke atau pendarahan otak. [1] Pengertian Angiografi Serebral Angiografi adalah tes medis yang membutuhkan sedikit pembedahan dan menggunakan x-ray serta zat pewarna […]
Nebivolol adalah penghambat beta berfungsi mengurangi tekanan darah tinggi dan digunakan untuk mengobati tekanan darah tinggi dan gagal jantung[1]. Apa itu Nebivolol? Berikut ini informasi mengenai Nebivolol, mulai dari bentuk, indikasi, kategori, kelas, peringatan dan lainnya[2]: Indikasi Hipertensi, Stroke, dan Serangan Jantung Kategori Obat resep Konsumsi Obat resep Kelas Penghambat Beta atau Beta Blockers Bentuk […]
Citicoline merupakan salah satu jenis suplemen yang diberikan kepada pasien sesuai dengan resep dokter guna meningkatkan daya ingat, berpikir, dan perawatan untuk pasien pasca stroke. Citicoline ini memiliki fungsi yaitu neuroproteksi (meminimalisir dan mencegah kerusakan pada otak) dan neurorepair (memperbaiki kerusakan sel di otak). [1][2] Citicoline sendiri sebenarnya juga merupakan senyawa kimia dalam otak yang […]
Otak merupakan pusat sistem saraf tubuh yang bertugas untuk mengendalikan seluruh fungsi tubuh. Otak terdiri dari tiga bagian utama, yaitu : Otak besar (Cerebrum) yang merupakan bagian terbesar dari otak. Otak besar secara struktur terdiri atas dua bagian utama yaitu otak kanan dan otak kiri. Otak kecil (cerebellum) yang terletak di bagian bawah otak besar. […]
Stroke adalah kondisi gangguan pada otak di mana hal ini terjadi saat suplai darah ke otak terhambat. Hal ini menjadikan jaringan otak tak memperoleh nutrisi serta oksigen secara cukup. Karena terhambatnya aliran darah yang membawa oksigen dan nutrisi menuju otak, sel-sel otak pun mengalami kehilangan fungsi dalam beberapa waktu. Fakta Tentang Stroke Tiap tahunnya selalu […]