Anak mulai bisa dikenalkan pada makanan padat saat mencapai usia 6 bulan. Kentang termasuk salah satu sayuran yang paling umum untuk diberikan sebagai makanan pendamping ASI (MPASI)[1]. Kentang banyak dipilih karena merupakan bahan makanan yang mudah untuk dimasak dan dikombinasikan dengan bahan makanan lain sebagai makanan bayi. Kentang juga mudah untuk dicerna dan memberikan asupan […]
Tag: kentang
Penderita diabetes perlu memperhatikan asupan karbohidrat dalam makanan yang dikonsumsinya agar tidak menyebabkan peningkatan kadar gula darah. Kentang termasuk salah satu bahan makanan dengan kandungan karbohidrat yang tinggi sehingga sering kali dianggap perlu dihindari oleh penderita diabetes[1, 2]. Dampak Mengkonsumsi Kentang Terhadap Gula Darah Kentang termasuk makanan yang tinggi akan kandungan karbohidrat sehingga menyebabkan peningkatan […]
Kentang merupakan salah satu sumber makanan, energi serta nutrisi yang sangat penting untuk tubuh. Kandungan protein dan mikronutrien pada kentang sangat tinggi jika dibandingkan dengan tanaman akar-akaran dan umbi-umbian lainnya [1]. Secara garis besar kandungan nutrisi pada kentang meliputi, kalsium, kalium, karbohidrat, vitamin C, protein, serat makan, zat besi, vitamin B1, vitamin B2 dan semacamnya. […]
Kentang tentunya sudah tidak asing lagi di dapur rumah kita. Tidak heran jika kentang digemari oleh semua kalangan usia karena menawarkan beragam keuntungan dalam kandungannya. Kentang bahkan telah dikonsumsi sejak berabad-abad tahun lamanya sebagai makanan pokok di Amerika dan beberapa negara lainnya.[1] Tentang Kentang Yukon Gold Kentang yukon gold dibudidayakan pertama kali di Ontario, Kanada. […]
Kentang Russet atau Kentang Idaho adalah salah satu jenis kentang dengan warna kulit kecokelatan dengan daging berwarna putih di dalamnya. Sering disebut dengan Old Potato, Kentang Russet ini memiliki nama latin yaitu Solanum L. Tuberosum dengan ragam jenis spesies kentang lainnya. Fakta Menarik Kentang Russet Pada dasarnya, kentang Russet ini termasuk sayuran organik dan terkenal […]
Kentang merah adalah jenis umbi-umbian yang masih belum cukup populer dikalangan masyarakat. Tapi perlu diketahui bahwa kentang merah mengandung banyak manfaat bagi kesehatan manusia. Berikut penjelasannya. Tentang Kentang Merah Kentang merah (Solanum tuberosum L) adalah tanaman umbi-umbian yang merupakan varietas dari kentang. Tanaman ini merupakan salah satu hortikultura yang dapat menjadi pengganti makanan pokok beras […]
Sekilas tentang Kentang Hitam Kentang hitam (Plectranthus Rotundifolius) merupakan tanaman spesies kentang yang banyak dijumpai di negara-negara tropis dan subtropis [1]. Kentang hitam termasuk ke dalam jenis sayuran berbentuk umbi-umbian yang tergolong dalam famili Lamiceae dan sub famili Neptoideae. Tumbuhan ini berbentuk seperti kentang pada umumnya akan tetapi daging dan kulitnya berwarna hitam [1]. Kentang […]
Kentang merupakan salah satu tanaman yang digunakan sebagai makanan pokok bagi sebagian besar orang karena dapat memberikan efek kenyang setelah dikonsumi. Hal ini disebabkan karena kentang memiliki kandungan karbohidrat yang tinggi [5]. Akan tetapi, penggunaan olahan kentang sebagai makanan pokok lebih populer di negara Barat dan Cina daripada di Indonesia. Masyarakat Indonesia mengolah kentang sebagai […]