10 Cara Mencegah Hipotensi

Hipotensi adalah kondisi ketika tekanan darah di bawah normal yaitu di bawah 90/60 mmHg. Kondisi ini bisa saja menyebabkan jantung, otak, dan bagian tubuh lainnya tidak mendapatkan cukup darah. Hipotensi bisa disebabkan oleh berdiri setelah duduk atau berbaring. Kondisi ini dapat menyebabkan penurunan cepat tekanan darah atau disebut hipotensi ortostatik[1]. Beberapa penyebab hipotensi lainnya yaitu […]

Apakah Pisang Baik untuk Tekanan Darah Rendah?

Tekanan darah rendah atau hipotensi umumnya ditandai dengan turunnya tekanan darah sistolik hingga kurang dari 90 mmHg, meskipun pada beberapa orang dewasa kondisi seperti ini justru hal yang normal. Gejala dan tanda-tanda fisik dari hipotensi yang pernah dilaporkan antara lain takikardia, kebingungan, pusing, kelelahan, rasa dingin, pucat, atau syncope. Tekanan darah rendah yang diikuti dengan […]

Apakah Cokelat Baik untuk Tekanan Darah Rendah?

Hipotensi atau nama lain dari tekanan darah rendah adalah sebuah keadaan klinis yang ditandai dengan penurunan tekanan darah di arteri sirkulasi sistemik. Beberapa penyebab utama hipotensi adalah volume darah rendah, perubahan hormonal, perluasan pembuluh darah, anemia, berbagai masalah jantung, hingga efek samping obat. Batas tekanan darah normal adalah 120/80 mmHg, jika berada di bawah itu […]

Apakah Madu Baik untuk Tekanan Darah Rendah?

Hipotensi atau yang sering kita kenal dengan tekanan darah rendah adalah sebuah kondisi penurunan tekanan darah sistemik di bawah nilai batas normal. Meski hingga saat ini, tidak ada nilai hipotensi standar yang baku, tetapi angka tekanan darah yang kurang dari 90/60 dinyatakan sebagai hipotensi [1]. Hipotensi biasanya terjadi tanpa gejala khusus. Namun, gejala ringan yang […]

Anjuran dan Pantangan Bagi Penderita Darah Rendah

Mengalami tekanan darah rendah sesekali mungkin tidak menimbulkan gejala apapun, dan tidak selalu berarti ada gangguan kesehatan yang terjadi. Tetapi, orang yang mengalami tekanan darah terus menerus atau dalam jangka waktu yang panjang harus waspada, terutama bila gejala-gejalanya sudah mulai terasa mengganggu aktivitas harian. Makanan dan minuman tertentu bisa membantu menaikkan tekanan darah, tetapi ada […]

Vasopresor : Manfaat – Cara Kerja, dan Efek Samping

Tekanan darah adalah kuatnya darah untuk mendorong dinding arteri saat jantung memompa darah. Tekanan darah yang normal untuk orang dewasa kurang dari 120/80mm Hg. Untuk tekanan darah biasanya kisaran 90/60 mm Hg[1]. Sebagian orang memiliki tekanan darah rendah dan itu sangatlah normal, akan tetapi jika seseong memiliki tekanan darah rendah terkait kesehatan tentunya akan berdampak […]