Migrain atau sakit kepala sebelah adalah salah satu jenis sakit kepala yang banyak orang alami [1]. Pemicu migrain paling umum adalah stres dengan persentase sekitar 80%, diikuti dengan perubahan hormon pada wanita (selama kehamilan, ovulasi atau menstruasi) dengan persentase sekitar 65% [1]. Migrain juga dapat dipicu oleh kurang tidur (50%), perubahan cuaca (53%) dan terlambat […]
Tag: magnesium
Sulit tidur adalah masalah yang tergolong umum di dunia, tidak terkecuali di Indonesia [1]. Sulit tidur atau yang dikenal dengan insomnia juga cukup banyak dialami masyarakat Indonesia; diketahui kasus ini berprevalensi sebesar 10% di tanah air atau setara dengan sekitar 28 juta jiwa dari total 238 juta penduduk [1]. Terdapat banyak cara tersedia untuk mengatasi […]
Magnesium adalah mineral dan elektrolit penting yang berperan dalam banyak proses tubuh seperti produksi energi, perkembangan tulang dan gigi, fungsi otot, fungsi saraf, regulasi tekanan darah, dan kesehatan jantung.[1] Tubuh orang dewasa berisi sekitar 25 gram magnesium, 50-60% di antaranya disimpan oleh sistem kerangka dan sisanya ada di otot, jaringan lunak dan cairan tubuh.[2] Manfaat […]
Makanan sangatlah diperlukan untuk semua orang, termasuk bagi anak-anak yang masih sekolah. Makanan yang bisa dikonsumsi oleh anak-anak adalah makanan yang mengandung magnesium di dalamnya. Inilah beberapa manfaat magnesium untuk anak-anak yang bisa didapatkan dari berbagai jenis makanan. Manfaat Magnesium Untuk Anak Membuat Tulang Lebih Kuat Magnesium sangat banyak sekali manfaatnya salah satunya adalah untuk […]
Magnesium merupakan salah satu mineral yang penting bagi tubuh. Magnesium memiliki peran dalam 300 reaksi enzim di dalam tubuh. [1] Beberapa fungsi magnesium yaitu membantu fungsi otot dan saraf, mengatur tekanan darah, dan mendukung sistem kekebalan tubuh. [1] Seorang dokter mengatakan jika kekurangan asupan magnesium, maka dapat terkena berbagai macam komplikasi kesehatan. Jadi, setiap orang […]
Sekilas Tentang Sassafras Sassafras merupakan kelompok nama genus yang termasuk tumbuhan pohon daun dan masuk dalam kelompok keluarga Lauraceae. Tumbuhan tersebut berasal dari Amerika Utara bagian timur dan Asia bagian timur. Sassafras tumbuhan yang hampir dapat ditemukan dan ada juga beberapa yang sudah mulai punah. Tumbuhan pohon tersebut ada tiga spesies yang masih ditemukan dan […]
Sekilas Tentang Lumut Irlandia Lumut irlandia biasa dikenal dengan sebutan lumut laut, yang mana lumut tersebut sering ditemukan dan sangat berlimpah di tempat bebatuan sepanjang Pantai Atlantik Utara. Lumut irlandia di luar negeri sering digunakan dalam produk campuran makanan termasuk susu almond, susu kelapa, susu rami, krim, yogurt, sup kalengan, dan pizza beku. Lumut irlandia […]
Apakah anda seorang pecandu alkohol kronis, lansia atau penderita diabetes tipe 2? Atau apakah anda seringkali mengalami gejala kelelahan, mual, muntah, atau hilang nafsu makan? Hati – hati bisa jadi anda menunjukan tanda-tanda kekurangan magnesium. Magnesium merupakan salah satu kandungan mineral penting dalam tubuh kita yang sering diabaikan. Padahal magnesium memiliki kontribusi dalam mengatur proses […]
Sekilas Tentang Jamur Maitake Jamur maitake merupakan jenis jamur yang paling besar diantara jenis yang lainnya. Besar jamur maitake dapat mencapai ukuran bola basket, hingga tak heran jika jamur maitake disebut sebagai king of mushrooms (raja jamur). Jamur maitake memiliki nama latin Grifola frondosa dan nama maitake sendiri berasal dari bahasa jepang yang berarti “jamur […]