13 Manfaat Makan Semangka Untuk Ibu Hamil

Kehamilan seringkali menjadi salah satu alasan para wanita membatasi asupan makanan dengan pilihan-pilihan sumber makanan yang jelas lebih sehat [1,2]. Semangka termasuk jenis buah yang sebaiknya dikonsumsi selama kehamilan karena nutrisi di dalamnya akan mendukung kelancaran kehamilan dan menjaga kesehatan janin dan sang ibu [1,2]. Kandungan Nutrisi Semangka Di dalam per 100 gram semangka, terdapat […]

Penyebab Mata Kering Saat Hamil dan Cara Mengatasi

Rasa gatal dan perih pada mata, yang disertai dengan pengeluaran air mata berlebihan, dapat menjadi tanda dari mata kering. Sindrom mata kering merupakan sebuah kondisi yang disebabkan oleh kurangnya kelembapan mata, dan sering terjadi akibat adanya perubahan hormon tubuh, misalnya saat hamil dan menyusui. [2] Mata kering saat hamil umumnya dapat terjadi pada kondisi akhir […]

13 Cara Mengetahui Kehamilan Sejak Dini

Kehamilan menjadi salah satu hal yang paling dinanti oleh pasangan suami istri, khususnya para wanita saat sudah menikah. Beberapa diantaranya bahkan ingin bisa mengetahui kehamilan sejak dini. Ada beberapa cara untuk mengetahui kehamilan sedini mungkin, yakni melalui beberapa cara dan tanda berikut. 1. Terlambat Menstruasi Terlambat menstruasi menjadi salah satu tanda awal dan utama pada […]

9 Cara Mengatasi Depresi Saat Hamil

Selama kehamilan terjadi banyak perubahan dalam tubuh ibu, salah satunya ialah fluktuasi hormonal yang mana dapat berdampak pada kondisi fisik dan emosional. Beberapa ibu hamil dapat merasakan depresi akibat berbagai sensasi yang dirasakan saat hamil[1, 2]. Pada lebih dari 10% wanita, menunggu kelahiran bayi dapat diwarnai dengan perasaan kesedihan, putus asa, dan kecemasan, serta penurunan […]

Manfaat Sirsak untuk Ibu Hamil dan Efek Samping

Sirsak merupakan buah yang dilengkapi dengan vitamin dan mineral. Rasa asam dan manis buah sirsak juga dapat menangani mual selama masa awal kehamilan. Sirsak mengandung mineral seperti kalsium, tembaga, zat besi, magnesium, fosfor, kalium, selenium, natrium, dan seng. [1] Sirsak merupakan tanaman asli negara yang terletak di tenggara. Buah ini berkembang baik di daerah iklim […]

Bolehkan Ibu Hamil Makan Jengkol?

Jengkol merupakan tanaman asli Asia tenggara yang konsumsinya sangat populer di Indonesia. Pohon jengkol memiliki nama ilmiah Archidendron pauciflorum dan dapat tumbuh hingga setinggi 25 meter. Kulit jengkol berwarna ungu gelap dan berisi 3-8 biji jengkol yang bentuknya pipih[1, 2]. Jengkol mentah berwarna kehijauan dan memiliki rasa pahit serta bertekstur kaku. Setelah dimasak, jengkol kehilangan […]

Penyebab Telapak Tangan Merah

Telapak tangan merah merupakan kondisi kulit dimana telapak tangan berubah menjadi kemerahan. Dalam istilah medis, kondisi ini dikenal dengan sebutan Eritema Palmar [1,2]. Kondisi ini juga memiliki beberapa sinonim, seperti penyakit Lane, dan telapak tangan hati. Eritema palmar biasanya terjadi di bagian tubuh tertentu, seperti telapak tangan dan kaki [1,2]. Dalam beberapa kasus, eritema palmar […]

Apakah Penderita Epilepsi Bisa Hamil?

Beberapa jenis obat yang rutin diminum oleh penderita epilepsi memang memiliki kemungkinan untuk menurunkan tingkat kesuburan. Tetapi, ini bukan berarti penderita epilepsi tidak bisa hamil. [2] Sebagian besar wanita yang menderita epilepsi bisa mengandung dan melahirkan bayi yang sehat, tetapi kehamilan pada kasus seperti ini membutuhkan perawatan khusus karena memiliki beberapa risiko yang harus diwaspadai. […]

Rekomendasi 6 Makanan Mengandung Vitamin D untuk Ibu Hamil

Seorang ibu hamil harus lebih berhati-hati dalam mengonsumsi makanan karena tidak hanya berpengaruh pada mereka saja, tapi bayi dalam kandungan juga. Oleh karena itu, ibu hamil harus memperhatikan setiap makanan yang dikonsumsi agar bisa mencukupi kebutuhan gizi ibu dan bayi.  Salah satunya adalah dengan memakan makanan yang mengandung banyak vitamin D. Vitamin ini sangat membantu dalam membangun […]

Bolehkah Menggendong Anak Saat Hamil?

Kehamilan sering kali menimbulkan berbagai ketidaknyamanan bagi ibu. Saat hamil, ibu dapat mengalami kelelahan, kram atau sakit otot. Kondisi tidak nyaman dapat menjadi lebih berat saat hamil kedua, apalagi bila anak pertama masih balita dan sering kali mengharuskan ibu untuk menggendongnya. Apakah Aman Menggendong Anak Saat Hamil? Pada umumnya, menggendong anak selama kehamilan tidak mengakibatkan […]