Amankah Makan Semut? – Fakta, Jenis Semut dan Manfaatnya

Semut adalah sejenis serangga dan sekalipun ada beberapa tipe serangga yang dapat dimakan, masih dipertanyakan apakah semut merupakan salah satu yang aman dikonsumsi. Bagi beberapa orang, makan serangga, terutama semut adalah suatu hal yang tidak umum, khususnya di Barat [1,2]. Sementara itu, di Amerika Latin, Afrika dan bahkan Asia masyarakat cukup familiar dengan makan serangga […]

Amankah Minum Hidrogen Peroksida? – Fakta dan Risikonya

Hidrogen peroksida merupakan kombinasi hidrogen dan oksigen dalam bentuk cairan yang tidak berwarna, tidak berbau, dan tampak jernih [1,2]. Meski banyak orang menggunakan hidrogen peroksida untuk solusi beberapa kesehatan, penggunaannya tidak boleh sembarangan dan perlu dicampurkan dengan persentase antara 3% sampai 90% [1,2]. Sekalipun sering digunakan, beberapa orang mempertanyakan apakah hidrogen peroksida boleh dan aman […]

Amankah Makan Nanas Setiap Hari? – Fakta dan Risikonya

Nanas adalah salah satu jenis buah rendah kalori dan bernutrisi tinggi, berikut ini adalah kandungan di dalam 1 cangkir atau 165 gram nanas [1] : 142 gram air 83 kalori 2,3 gram serat 1,7 gram lemak 0,9 gram protein 22 gram karbohidrat 0,9 mg niacin 0,1 mg riboflavin 0,1 mg thiamin 79 mg vitamin C […]

Amankah Diet Keto Saat Masih Menyusui? – Fakta dan Risikonya

Diet keto atau juga dikenal dengan istilah diet ketogenik merupakan metode diet yang mengharuskan pelaku dietnya mengasup lemak lebih tinggi dan karbohidrat lebih rendah [1]. Karena merupakan diet rendah karbohidrat, diet keto tergolong diet ketat sekalipun banyak orang tertarik melakukannya [1]. Diet yang bertujuan awal membantu pemulihan penderita epilepsi ini kini menjadi jenis diet yang […]

Amankah Makan Sekali Sehari? – Manfaat dan Risikonya

Bagi orang-orang, khususnya para wanita, rata-rata akan memilih untuk mengurangi makan secara ekstrem ketika sedang berdiet menurunkan berat badan. Makan sekali sehari adalah salah satu cara yang ditempuh agar berat badan turun dengan lebih cepat. Walaupun memang tergolong efektif dalam menurunkan berat badan secara cepat, hal ini belum tentu baik bagi kesehatan tubuh. Oleh karena […]

Amankah Minum Air Hujan? – Fakta dan Manfaatnya

Air merupakan kebutuhan penting bagi setiap makhluk hidup untuk bisa bertahan hidup [1]. Manusia sendiri dari seluruh berat badan, 75%-nya adalah komponen air [1]. Ketika beraktivitas, tubuh akan kehilangan air di mana air dalam tubuh keluar melalui urine dan keringat. Itu sebabnya, tubuh membutuhkan banyak cairan dan manusia direkomendasikan untuk minum air putih sebanyak 2 […]

Amankah Sauna Saat Hamil? – Fakta dan Risikonya

Usia kehamilan semakin tua dan ukuran perut yang semakin besar karena di dalamnya janin yang tumbuh dan berkembang membuat para wanita merasakan pegal dan stres [1,2]. Seorang wanita hamil wajar mengalami rasa lelah, terutama ketika kehamilan berusia 12 minggu lebih [3]. Perubahan hormon turut menjadi faktor pemicu rasa lelah, stres, perubahan suasana hati dan mual […]

Amankah Makan Makanan Yang Jatuh? – Fakta Ilmiah dan Risikonya

Beberapa orang menganggap bahwa makanan yang jatuh masih bisa dimakan karena baru beberapa detik menyentuh lantai atau meja atau permukaan lainnya [1,2,3]. Namun pada sebagian orang lainnya, makanan yang jatuh sudah tidak layak dimakan dan bisa berbahaya bagi kesehatan. Walau jatuh belum ada 5 detik, beberapa orang meyakini bahwa makanan jatuh sudah dipenuhi kuman. Lalu […]