9 Cara Mengatasi Bayi Pilek dan Susah Tidur

Bayi dengan daya tahan tubuh yang belum terlalu kuat sangat wajar bila mengalami pilek [1]. Meski tidak berbahaya, orang tua bisa dibuat cukup khawatir dan repot ketika si kecil rewel ditambah susah tidur dan susah makan [2,3]. Seperti halnya orang dewasa yang tidak nyaman ketika pilek diikuti dengan hidung tersumbat, bayi pun dapat merasa demikian […]

Menguap Terus Tapi Susah Tidur : Penyebab dan Cara Mengatasi

Menguap biasanya merupakan sebuah tanda bahwa seseorang merasa lelah atau perlu tidur. Menguap identik dengan rasa kantuk, namun rupanya tidak selalu demikian, terutama jika seseorang menguap terus-menerus tapi nyatanya justru susah tidur. Jika menguap sesekali, biasanya hal ini tidak berbahaya, namun bila terus-menerus disertai dengan kondisi sulit tidur, di bawah ini adalah kemungkinan-kemungkinan penyebabnya. 1. […]

5 Penyebab Anak Susah Tidur dan Cara Mengatasinya

Masa anak anak adalah masa yang paling menyenangkan, karena masa tersebut, adalah masa masa waktu untuk bermain. Banyak permainan yang bisa dilakukan, pada saat kita masih anak anak. Walaupun masa anak anak adalah masa yang paling menyenangkan, namun terkadang ada penyebab anak jadi susah tidur. Anak anak menjadi susah tidur itulah, yang membuat anak anak […]

Kenapa Ibu Hamil Susah Tidur?

Insomnia adalah kondisi di mana Anda sulit tidur. Keadaan ini biasa dialami oleh banyak orang, termasuk mereka yang sedang dalam masa kehamilan. [1] Di masa kehamilan, terutama pada 3 bulan pertama, banyak calon ibu yang mengalami insomnia. [1] Meskipun kondisi ini umum dialami ibu hamil, begitu, tentu ada penjelasan mengapa hal ini bisa terjadi dan […]

Penyebab Bayi Baru Lahir Susah Tidur dan Cara Mengatasi

Pola tidur pada bayi yang baru lahir memang tidaklah sama dengan anak-anak bahkan orang dewasa. Bayi yang baru lahir harus menyesuaikan diri dengan kondisi dan lingkungan diluar rahin ibunya. Sehingga seringkali bayi akan mengalami masalah susah tidur [1] Pola Tidur Bayi Meskipun tidak jarang pula jika terdapat bayi yang bahkan tidur lebih dari semestinya. Yang […]

Insomnia – Penyebab – Gejala dan Pengobatan

Insomnia merupakan suatu jenis gangguan tidur yang membuat seseorang tidak hanya sulit tidur di malam hari. Kondisi ketika seseorang sering terbangun di malam hari atau bangun terlalu dini tapi tak bisa tidur kembali juga adalah kondisi yang disebut dengan insomnia. Saat mengalami insomnia, seseorang akan memiliki suasana hati yang buruk karena tenaga dalam tubuh ikut […]